Jumat, 08 Agustus 2014

RenHar 8 Agustus 2014.


RenHar Jumat Wage 8/8.
Nahum 1:15;2:2;3:1-3,6-7.
Mat 16:24-28.

“Setiap orang yang mau mengikuti Aku, harus menyangkal diri, memikul salibnya, dan mengikuti Aku.” Sabda Tuhan dalam Injil PW S. Dominikus, Pendiri Ordo Pengkotbah, Imam hari ini mengingatkan bahwa karena naluriah manusia itu egois, maka ketika mau mengikuti Allah yang adalah KASIH harus mau tidak egois (menyangkal diri). Dan untuk menyangkal diri atau mengutamakan kasih, orang harus sabar, dari bhs Latin patientia, artinya rela menderita, tidak nyaman. Mengasihi dengan kasih sejati itu memang tidak nyaman. Masih mau mengasihi dengan kasih sejati?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar