Kamis, 29 Maret 2012

RenHar Kamis 29 Maret 2012.

RenHar Kamis Pahing 29/3.
Kej 17:3-9.
Yoh 8:51-59.
Kadang kita juga bersikap sama dengan orang Yahudi, yakni tidak dapat menerima sesuatu yang baru dari orang lain karena sudah merasa nyaman dengan yang ada. 
Demikian juga apabila kita merasa diri bagai "gelas penuh" (paling pintar, tahu, berpengalaman, bijak, suci dll yang adalah ungkapan tidak rendah hati atau sombong).
Di masa Prapaskah ini kita diutus semakin rendah hati & terbuka terhadap sesama, karena siapa saja bisa menjadi perpanjangan Tangan Tuhan & dari mereka kita bisa belajar apa saja. 
Bukan siapa yang mengatakan tetapi apa yang dikatakan.
(Bukan siapa tetapi apa yang dikatakan).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar